Clock By Blog Tips

Friday, May 27, 2011

Penjualan helikopter ke Iran dicegat


Polisi Spanyol mencegah penjualan gelap helikopter perhubungan militer ke Iran, delapan orang ditangkap. Lima pengusaha Spanyol dan tiga warga Iran ditangkap lewat operasi yang dilakukan di Madrid dan Barcelona tersebut, kata sejumlah laporan.
Disamping beberapa helikopter Bell-112, polisi juga menemukan suku cadang yang akan diekspor ke Venezuela, kata polisi.

Iran dilarang membeli helikopter penyerang karena sanksi PBB. Dewan Keamanan PBB menerapkan empat sanksi terhadap Teheran dalam kaitannya dengan program nuklir negara itu. Meskipun demikian Iran tetap melanjutkan operasi pengayaan uranium.





bbc.co.uk

0 komentar:

Post a Comment